Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

9 Cara Berlatih Agar Bisa Melakukan Split Dalam Waktu 24 Jam

Seni Pencak – Split adalah salah satu gerakan dengan merentangkan kedua tungkai ,baik dilakukan secara menyamping maupun ke depan.Namun,untuk mendapatkan gerakan split yang sempurna sendi dan otot-otot pinggul Anda harus sudah lentur.Apakah anda sudah bisa split ? Split memang sebuah gerakan sederhana,jika tidak dilatih dengan baik Andatidak mungkin bisa melakukan gerakan ini. Kalian bisa berlatih posisi split dengan berlatih peregangan secara ekstensif dan teratur.Posisi ini bisa Anda kuasai dalam kurun waktu singkat ,tergantung berapa lama Anda melakukan peregangan dan seberapa lentur tubuh Anda saat mulai berlatih split.Sebaiknya lakukan dengan hati-hati dan janga terkesan dipaksakan.Oleh karena itu Seni Pencak akan memberikan tutorial cara berlatih split dalam waktu 24 jam. 1.Persiapkan diri Anda dengan baik Gunakanlah pakaian yang nyaman saat berlatih split.Anda bisa memakai training,celana senam,celana olahraga dll.Kemudian carailah tempat berlatih yang nyaman dan persiapk